Anggota Komisi III DPR RI Apresiasi Kinerja Polres Blitar Kota
BLITAR KOTA - Selama Bulan Ramadhan 2022 Polres Blitar Kota berhasil mengungkap beberapa kasus menonjol termasuk Narkoba, minuman keras (Miras) dan petasan.
Hal itu dikatakan...
Wujudkan Mudik Aman Mudik Sehat,Polresta Sidoarjo Gelar Test Urine Sopir Bus di Terminal Purabaya
SIDOARJO - Pada masa mudik Lebaran Idul Fitri 2022, Satresnarkoba Polresta Sidoarjo melakukan tes urine bagi sopir bus di Terminal Purabaya, Bungurasih,Sidoarjo Jawa Timur.
Kapolresta...
Penyaluran Subsidi Minyak Goreng dari Kemensos RI di Ponorogo Tersalur 99,1%
PONOROGO - Penyaluran bantuan penerima KPM Bansos minyak goreng yang dilakukan PT Pos dan Giro di Kabupaten Ponorogo mencapai 99,1% dari jumlah KPM 95.877...
SMKN 2 Ponorogo Terpilih Diliput Dirjen Vokasi, Cetak Banyak Wirausaha Berkat SMK PK
PONOROGO - Suksesnya SMKN 2 Ponorogo sebagai SMK Pusat Keunggulan mendapat apresiasi Kementerian Pendidikan.
Bahkan, berkat keunggulannya ini SMKN 2 Ponorogo mendapat kepercayaan yang luar...
Tinjau Pos Pam, Polri Paparkan Upaya Wujudkan Mudik Aman dan Sehat
JAKARTA - Wakapolri Komjen Gatot Eddy Pramono meninjau persiapan Polda Jawa Barat dalam pengamanan mudik lebaran 2022 di Pos Pengamanan Cileunyi, Kabupaten Bandung, Jawa...
Polres Ponorogo Ungkap Residivis Pelaku Penjualan Serbuk Petasan
PONOROGO - Kapolres Ponorogo AKBP. Catur C. Wibowo didampingi Kasat Reskrim Polres Ponorogo AKP. Jeufuson Sitorus, Kapolsek Sumoroto AKP. Beny Hartono, menggelar pres release...
Bagikan Baksos Bareng Mahasiswa dan Pemuda, Kapolri: Teruslah Berkontribusi Terbaik untuk Bangsa
JAKARTA - Polri bersama dengan Mahasiswa, Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) dan Organisasi Kepemudaan (OKP) berkolaborasi menggelar kegiatan bakti sosial (baksos) Bulan Ramadan, untuk masyarakat...
Polda Jatim Kolaborasi Dengan BEM Unair Gelar Vaksinasi Booster Bagi Mahasiswa
SURABAYA,- Polda Jawa Timur berkolaborasi dengan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Airlangga Surabaya. Menggelar vaksinasi bagi mahasiswa dengan target 1.700 dosis.
Kegiatan vaksinasi ini dilakukan...
Forkopimda Jatim Mengecek Pos Pam, Pos Yan dan Pos Terpadu jelang Mudik Lebaran
SURABAYA - Forkopimda Jawa Timur pastikan kesiapan Pos Pam, Pos Yan dan Pos Terpadu, dalam rangka Operasi Ketupat Semeru 2022 sudah siap. Hal ini...